Tips Agar Bisnis dan Usahamu Bisa Naik Kelas

Kalian masih sering bingung gimana caranya agar bisnis kalian bisa naik kelas dan bisa dikenal sama kebanyakan pelanggan? atau masih suka bingung apa saja yang harus di atur dalam buka usaha atau bisnis?

Nah pas banget, di artikel ini kita bakalan ulik tips buat mengatur bisnis supaya naik kelas dan bikin pelanggan makin demen sama usaha kalian, apa aja? langsung aja scroll dan jangan di skip ya..

1. Pelayanan yang Baik dan Memuaskan





Yang kedua dan yang gak boleh lupa adalah pelayanan yang baik dan memuaskan, misal nih kalian punya usaha Franchise Makanan atau Minuman, pastikan kalian memberikan pelayanan yang baik kepada pelanggan ya, mulai dari menu, menawarkan pesanan, kasir, dll, jadi pelanggan kalian akan merasa betah dan demen sama bisnis kalian.

Pastikan pelanggan kalian ketagihan ke tempat usaha atau Franchise kalian karena pelayanan yang memuaskan.

2. Pembukuan yang Rapi dan Akurat



Yang Ketiga, yang nggak boleh dianggap sepele, bener banget, Pembukuan yang Rapi dan Akurat. Supaya bisnis kalian bisa berjalan dengan baik, kalian harus melakukan pembukuan yang rapi, akurat, dan cepat, sehingga nanti kalian bisa membuat strategi atau rencana di bisnis kalian berdasarkan pembukan yang udah kalian lakukan.

Pastikan juga kalian melakukan pembukuan yang praktis, jangan sampai kalian melakukan pembukuan sampai berbuku-buku dan bertumpuk-tumpuk, kalian bisa menggunakan aplikasi yang bisa membantu kalian buat melakukan pembukuan secara praktis dan secepat kilat.

3. Laporan Bisnis yang Teratur dan Efisien



Kadang kadang laporan yang ribet dan nggak efsien bakalan buat kita makin bingung waktu berbisnis, oleh karena itu ketika kalian membuka usaha atau bisnis bahkan Franchise, pastikan kalian memiliki laporan penjualan, transaksi atau laporan bisnis yang teratur dan efisien

Nah, tapi kalau yang super sibuk gimana? Kalian bisa menggunakan aplikasi yang bisa membantu kalian sama yang namanya laporan penjualan, jadi kalian bisa mendapatkan laporan penjualan yang teratur setiap harinya walaupun kalian super sibuk.

4. Sistem Perkasiran yang Baik dan Jelas


Jangan lupa sama tips yang satu ini, Sistem Perkasiran yang Baik dan Jelas, jadi kalau kalian pengen bisnis kalian naik kelas dan banyak di sukai banyak pelanggan maka pastikan kalian mempunyai sistem perkasiran yang baik, mulai dari alat alat yang memadai, atau dari pelayanannya, jadi bisnis kalian makin berkelas dan pelanggan akan merasa nyaman karena pelayanan kasir yang baik dan jelas.

Jangan sampai pelanggan kalian kesel gara gara pelayanan kasirnya yang lama, ribet, nggak efisien dan memakan waktu. Kalian bisa menggunakan KasirPro untuk memberikan pelayanan Kasir yang baik ke pelanggan kalian.

KasirPro? Yup bener banget, aplikasi gratis ini adalah aplikasi Layanan Kasir Digital, yang bakalan bantu kalain buat mengurus bisnis kalian supaya bisa naik kelas dan makin PRO. Kok Bisa? Karena aplikasi ini memiliki fitur - fitur unggul yang bakalan bantu kalian waktu berbisnis.


Aplikasi ini memudahkan kalian sama yang namanya Perkasiran, dengan tampilan aplikasi yang simple dan gak bikin bingung, kalian bisa menggunakannya untuk pelayanan kasir kalian, kalian juga bisa mengirim nota ke pelanggan secra online via WhatsApp. 

Selain itu KasirPro juga membantu kalian sama yang namanya Pembukuan, semua transaksi setiap harinya akan dicatat otomatis sama KairPro dan kalian akan diberikan laporan harian via WhatsApp.

Aplikasi ini juga memberikan fitur Pembayaran Qris dynamic jadi pelanggan tidak perlu memasukan nominal uang, jadi makin praktis deh.

Makannya buruan Download

Jadi itu tadi adalah tips supaya bisnis kalian bisa naik kelas, terimakasih dan share juga postingan ini supaya lebih bermanfaat, jangan lupa lihat juga postingan kami yang lain, supaya kalian makin Up to Date.

Komentar